Perancangan Sistem Monitoring Aktivitas Penjualan pada UMKM Godho Batik Banyuwangi Menggunakan Website dengan Metode Waterfall

Authors

  • Nurul Anisa
  • Augustina Asih Rumanti
  • Hilman Dwi Anggana

DOI:

https://doi.org/10.25124/jpeia.v2i1.7446

Keywords:

istem Monitoring, UMKM, Waterfall

Abstract

Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM)merupakan usaha yang dijalankan oleh individu atau badanusaha. Salah satu UMKM dalam bidang usaha Batik yangterkenal di Kabupaten Banyuwangi adalah Godho Batik.Godho Batik menjual berbagai macam produk Batik khasBanyuwangi antara lain kain batik, baju, hingga suvenir batik.Salah satu kendala yang dialami oleh Godho Batik adalahproses pencatatan hasil penjualan masih menggunakan buku,sehingga proses rekapitulasi data aktivitas penjualan tidakterstruktur, waktu penyelesaian pesanan lebih lama, dan tidakmendapatkan informasi secara cepat. Dengan adanya sistemmonitoring dapat membantu owner dan karyawan dalammelakukan rekapitulasi data aktivitas penjualan terstrukturdengan baik, dan mendapatkan informasi secara cepat dalamsatu tempat yang mudah diakses oleh pihak UMKM GodhoBatik.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2024-06-04

Issue

Section

Articles