PENERAPAN IPTEK BAGI MASYARAKAT (IbM) DI DESA SUKALAKSANA, SAMARANG GARUT MELALUI PEMANFAATAN SUMBERDAYA ALAM DALAM MEWUJUDKAN BERDIRINYA UKM CENTER SAUNG CIBURIAL
DOI:
https://doi.org/10.25124/charity.v1i01.1582Abstract
Direvisi 7 November 2017 Disetujui 16 November 2017 Tersedia Online xx xxxx xxxx
Garut merupakan salah satu kabupaten di Jawa Barat yang memiliki sumber daya lahan yang sangat subur. Garut juga merupakan daerah penghasil produk pertanian bermutu tinggi. Salah satu tanaman yang saat ini menjadi tanaman unggulan kabupaten garut adalah akar wangi. Hal ini tertuang didalam Perda Garut No. 32 tahun 2011 yang menetapkan bahwa akar wangi termasuk kedalam salah satu agribisnis tanaman perkebunan unggulan disamping aren, teh dan tembakau. Akar wangi Garut merupakan sumber penghasil minyak atsiri akar wangi terbaik di tingkat nasional bahkan Internasional. Di pasar internasional, minyak ini dikenal sebagai “Java Vetiver Oil†(Mulyono et al, 2012). Tanaman akar wangi baru dapat dipanen setelah berusia satu tahun atau setelah pertumbuhannya maksimal yang ditandai dengan warna daun yang sudah berubah menjadi cokelat (Gambar 1). Dari setiap satu hektar lahan biasanya dapat menghasilkan akar wangi kurang lebih 20 Ton. Dari setiap ton akar wangi yang telah dikeringkan, dihasilkan minyak akar wangi sebanyak 8 Kg. Adapun harga untuk Satu kg minyak akar wangi dengan kualitas standar adalah sebesar Rp 4 juta dan kualitas premium untuk saat ini adalah sebesar Rp 10 Juta.
Downloads
Downloads
Published
Issue
Section
License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
Copyright Notice
An author who publishes in the Charity agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal
- Author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work (See The Effect of Open Access).
Read more about the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 Licence here: https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/.
Information
Notice about change in the copyright policy of the journal 'Charity' : "From Vol 1, No.1 onwards the copyright of the article published in the journal 'Charity' will be retained by the author"
Privacy Statement
The names and email addresses entered in this journal site will be used exclusively for the stated purposes of this journal and will not be made available for any other purpose or to any other party.