Penelitian ini mengangkat salah satu permasalahan umum pada citra digital, terutama pada smartphone, yaitu noise yang disebabkan oleh kecilnya aperture dan ukuran sensor pada kamera digital. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, peneliti mengembangkan metode denoising untuk mentransformasi citra kotor menjadi citra bersih. Terinspirasi dari konsep deep back-projection, penelitian ini melakukan modifikasi terhadap implementasi asli deep back-projection, menggunakan down-projection layer sebagai tahapan untuk menghilangkan noise dengan intuisi menggunakan bahwa proses down-sampling mampu menghilangkan noise pada input citra. Lalu citra kembali diperbesar sesuai ukuran aslinya. Pada eksperimen yang dilakukan, penelitian ini membuktikan bahwa teknik yang diajukan mampu memperoleh hasil terbaik dibandingkan metode lainnya pada dataset SIDD. Hasil eksperimen memperlihatkan peningkatan kualitas sebesar 6 dB dibandingan model lainnya.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Copyright Notice
An author who publishes in the Jurnal Elektro dan Telekomunikasi Terapan agrees to the following terms:
Read more about the Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License. here: http://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/.
Privacy Statement
The names and email addresses entered in this journal site will be used exclusively for the stated purposes of this journal and will not be made available for any other purpose or to any other party.